Info Perguruan Tinggi di Kalimantan Timur

Anamaria.web.id - Info Daftar Perguruan Tinggi di Kalimantan Timur - Kalimantan Timur merupakan sebuah Provinsi di Pulau Kalimantan atau yang lebih dikenal dengan pulau Borneo. "Pendidikan merupakan sebuah senjata yang paling ampuh dalam melumpuhkan duina" begitulah sepenggal kata bijak yang pernah saya baca di sebuah status twitter yang lewat di beranda saya. Membicarakan pendidikan di Kalimantan Timur pada kesempatan kali ini saya akan memberikan informasi tentang Daftar Perguruan Tinggi/Universitas yang ada di Kalimantan Timur baik itu Perguruan Tinggi Negeri Maupun Swasta.
Universitas di Kalimantan
Universitas di Kalimantan
Universitas Negeri / Perguruan Tinggi Negeri biasanya lebih banyak di bidik kebanyakan orang yang ingin melanjutkan Pendidikan ke jenjeng sarjana dengan alasan biaya pendidikan yang lebih terjangkau, Namun tak sedikit pula yang memilih Perguruan Tinggi Swasta karena kualitas dan fasilitas pendidikan yang ditawarkan tidak kalah unggulnya dengan Perguruan Tinggi Negeri meskipun untuk biaya kuliah sedikit agak mahal dibandingkan Perguruan Tinggi Negeri. Dan kali ini untuk memudahkan anda dalam menemukan informasi tentang Daftar Universitas / Perguruan Tinggi baik Negeri maupun Swasta di Kalimantan Timur dapat anda lihat pada tabel di bawah ini :

NoNama Perguruan TinggiStatus
 1Universitas Borneo TarakanNegeri
 2Politeknik Pertanian Negeri SamarindaNegeri
 3Universitas MulawarmanNegeri
 4Politeknik Negeri SamarindaNegeri
 5Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Kalimantan TimurNegeri
 6Institut Teknologi KalimantanNegeri
 7Politeknik Negeri Balik PapanNegeri
 8Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Hidayatullah BalikpapanSwasta
 9Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi BalikpapanSwasta
 1oPoliteknik BalikpapanSwasta
 11ASMI BalikpapanSwasta
 12AMIK BalikpapanSwasta
 13Akademi Kebidanan Borneo Medistra BalikpapanSwasta
 14Akademi Kebidanan Bakti Indonesia BalikpapanSwasta
 15Akademi Bahasa Asing BalikpapanSwasta
 16Akademi Akuntansi BalikpapanSwasta
 17Universitas Tridharma BalikpapanSwasta
 18STMIK BalikpapanSwasta
 19Universitas BalikpapanSwasta
 20STT Migas BalikpapanSwasta
 21UNMUL SAMARINDASwasta
 22Politeknik Bisnis Lamda SamarindaSwasta
 23Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Mahakam SamarindaSwasta
 24STMIK Widya Cipta Dharma SamarindaSwasta
 25STMIK SPB Airlangga SamarindaSwasta
 26STMIK SamarindaSwasta
 27STIKES Wiyata Husada SamarindaSwasta
 28STIKES Muhammadiyah SamarindaSwasta
 29STIMI SamarindaSwasta
 30STIE Muhammadiyah SamarindaSwasta
 31STIE Nasional SamarindaSwasta
 32STIE SamarindaSwasta
 33STIE Prima Visi SamarindaSwasta
 34IKIP PGRI Samarinda Kalimantan TimurSwasta
 35ASMI KMPI SamarindaSwasta
 36Akademi Sekretari Indonesia SamarindaSwasta
 37Akademi Maritim Indonesia SamarindaSwasta
 38Akademi Pariwisata Nasional SamarindaSwasta
 39Akademi Kesehatan Lingkungan SamarindaSwasta
 40Akademi Keperawatan MuhammadiyahSwasta
 41Akademi Keperawatan Dirgahayu SamarindaSwasta
 42Akademi Keperawatan Yarsi SamarindaSwasta
 43Akademi Kebidanan Permata Husada SamarindaSwasta
 44Akademi Kebidanan Mutiara MahakamSwasta
 45Akademi Kebidanan Bunga HusadaSwasta
 46Akademi Farmasi SamarindaSwasta
 47Akademi Bahasa Asing Colorado SamarindaSwasta
 48Akademi Bisnis Internasional SamarindaSwasta
 49Universitas Widya Gama Mahakam SamarindaSwasta
 50Universitas 17 Agustus 1945 SamarindaSwasta
 51Universitas Kutai Kartanegara, TenggarongSwasta
 52STTT TenggarongSwasta
 53STIE TenggarongSwasta
 54Akademi Kebidanan Kutai Husada TenggarongSwasta
 55Sekolah Tinggi Pertanian Kutai TimurSwasta
 56STIE Bulungan TarakanSwasta
 57STMIK PPKIA Tarakanita Rahmawati TarakanSwasta
 58Akademi Bahasa Asing Permata Hati TarakanSwasta
 59Akademi Keperawatan Kaltara TarakanSwasta
 60Universitas Borneo Tarakan (UBT)Swasta
 61STIPER Muhammadiyah Tanah GrogotSwasta
 62Akademi Keuangan dan Perbankan Widya Praja Tanah GrogotSwasta
 63STIE Tanjung Selor BulunganSwasta
 64Universitas Kaltara BulunganSwasta
 65ASMI Tanjung Selor, Tanjung SelorSwasta
 66STIEM Muhammadiyah akademi komunitas negri (AKN)Swasta
 67Sekolah Tinggi Teknologi BontangSwasta
 68Sekolah Tinggi Teknologi Industri BontangSwasta
 69Universitas Trunajaya BontangSwasta

Dari tabel daftar Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta yang ada di Kalimantan Timur tersebut terdapat sebanyak 69 Perguruan Tinggi, yang terdiri dari 7 Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan sisanya sebanyak 62 Perguruan Tinggi Swasta yang ada di Kalimantan Timur. Dengan berdasarkan tabel diatas perguruan tinggi paling banyak terdapat di Kota Samarinda yang memang merupakan Ibukota dari Provinsi Kalimantan Timur.

Demikianlah tadi seputar informasi Daftar Perguruan Tinggi yang ada di Provinsi Kalimantan Timur, semoga bermanfaat dan jangan lupa baca juga Cara Jitu Lulus Ujian SNMPTN dan jika ada penambahan ataupun pengurangan perguruan tinggi mungkin karena sudah ditutup dan anda mengetahuinya silahkan anda tambahkan dengan cara berkomentar melalui kolom komentar yang telah disediakan di bawah artikel ini, sebelumnya saya ucapkan banyak terima kasih atas informasi yang anda tambahkan pada kolom komentar.

0 Response to "Info Perguruan Tinggi di Kalimantan Timur"

Post a Comment